bahan: kulit sapi asli crazy horse full grain
- panjang tali 85cm+buckle 2.5 cm=87.5 cm
- slot dilengkapi dg rfid protection utk menghindari pencurian data kartu kredit.
- bagian depan ada 2 slot kartu.
- bagian belakang ada 3 slot kartu. dilengkapi dg kancing didepannya untuk pengamanan ekstra supaya lebih aman tidak jatuh kartunya.
- ada seliting utk menyimpan uang kertas, koin,tiket parkir,kartu2
- tali lanyard bisa dilepas jadi dompet aja.
- high quality material besi2nya
- packaging dustbag+kotak
- cocok utk ngantor/travel/hadiah.
- semakin sering dipakai, semakin bagus. goresan kulitnya semakin berkesan rustic.